PPID Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Bangka Belitung

Kementerian Pertanian Republik Indonesia

PPID Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Bangka Belitung

Karakterisasi SDG Lokal Alpukat Bonas




 #SobaTaniAlpukat ini berbuah sepanjang tahun sebanyak 3 kali setahun. Waktu yang dibutuhkan dari mulai berbunga hingga siap panen kurang lebih 4 bulan. Satu pohon yang berusia 27 tahun mampu menghasil buah sebesar 350 kg per musim. Alpukat ini memiliki tekstur daging buah yang halus seperti mentega, tidak berserat dan rasa gurih yang dominan. Minat konsumen terhadap alpukat bones cukup tinggi hal ini terbukti oleh banyaknya permintaan dari para pembeli. Biasanya alpukat ini dijual dengan harga Rp.30.000, - 45.000,- per kg.

Informasi lebih lanjut :
Twitter : BPTP Bangka Belitung
Facebook : BPTP Balitbangtan Babel
https://babel.litbang.pertanian.go.id